Demam Om Telolet Om Sampai ke Luar Negeri

  • Demam Om Telolet Om Sampai ke Luar Negeri

    1:37

    Demam 'Om Telolet Om' Sampai ke Luar Negeri

    emak-emak berdaster, kini muncul kicauan soal klakson bus, yang disebut dengan Om Telolet Om. Kalimat yang belakangan menjadi viral di dunia maya itu, rupanya sampai ke telinga sejumlah artis. Jadilah para artis kena demam Om Telolet Om.

    Demam 'Om Telolet Om' Sampai ke Luar Negeri

    Setelah
    5 selebriti yang ketularan virus Om Telolet Om di sosial media.
    1.Raditya Dika
    salah satu selebriti Indonesia yang bingung dengan komentar para penggemarnya yang menuliskan kalimat Om Telolet Om di akun media sosial. Ia bertanya-tanya, mengingat virus ini memang tengah beredar di masyarakat Tanah air.
    Jika Raditya Dika masih bingung,

    2.Ricis
    justru melakukan hal yang aneh. Ricis nekat berteriak-teriak jika bertemu dengan bus-bus besar di pinggir jalan. Kocaknya, ia juga membawa poster dengan bertuliskan Om Telolet Om.
    Rupanya virus Om Telolet Om juga sampai ke telinga selebriti luar negeri. Salah satunya

    3.DJ Shake
    yang juga ikut-ikutan berkicau Om Telolet Om di akun Twitter pribadinya. Hal ini membuat anak bangsa bangga dan senang meme Om Telolet Om bisa sampai ke mancanegara.

    Virus Om Telolet Om juga ditiru oleh penyanyi
    4. Yellow Claw. Grup musik ini menyebutkan meme tersebut melalui Twitter resmi mereka.

    Dan terakhir diikuti penyanyi
    5. Zedd. Ia membagikan meme Om Telolet Om lewat Twitter-nya.

  • Video Asli OM TELOLET OM Yang Viral Sampai Ke Luar Negeri

    2:49

    Demam OM TELOLET OM sedang ramai dibicarakan oleh orang-orang, apa yang membuat istilah om telolet om sangat viral bahkan sampai artis internasional membahasa istilah tersebut.

    berikut ini adalah video asal usul istilah om telolet om yang sedang vital saat ini.

    Jangan lupa bagikan dan subscribe

  • Demam Om Telolet Om Sampai ke Luar Negeri

    1:37

    Setelah emak-emak berdaster, kini muncul kicauan soal klakson bus, yang disebut dengan Om Telolet Om. Kalimat yang belakangan menjadi viral di dunia maya itu, rupanya sampai ke telinga sejumlah artis. Jadilah para artis kena demam Om Telolet Om.Raditya Dika
    raditya-dika
    Raditya Dika salah satu selebriti Indonesia yang bingung dengan komentar para penggemarnya yang menuliskan kalimat Om Telolet Om di akun media sosial. Ia bertanya-tanya, mengingat virus ini memang tengah beredar di masyarakat Tanah air.Ria Ricis
    ria-ricis
    Jika Raditya Dika masih bingung, Ricis justru melakukan hal yang aneh. Ricis nekat berteriak-teriak jika bertemu dengan bus-bus besar di pinggir jalan. Kocaknya, ia juga membawa poster dengan bertuliskan Om Telolet Om.DJ Snake
    dj-shake
    Rupanya virus Om Telolet Om juga sampai ke telinga selebriti luar negeri. Salah satunya DJ Shake, yang juga ikut-ikutan berkicau Om Telolet Om di akun Twitter pribadinya. Hal ini membuat anak bangsa bangga dan senang meme Om Telolet Om bisa sampai ke mancanegara.Yellow Claw
    yellow-claw
    Virus Om Telolet Om juga ditiru oleh penyanyi Yellow Claw. Grup musik ini menyebutkan meme tersebut melalui Twitter resmi mereka.Zedd
    zeed
    Dan terakhir diikuti penyanyi Zedd. Ia membagikan meme Om Telolet Om lewat Twitter-nya.

  • POLISI JUGA DEMAM OM TELOLET OM fenomena om teloket om dunia berita

    1:05

    Dunia Berita
    Indonesia sedang menjadi sorotan dunia. Fenomena ‘Om Telolet Om’ menjadi perbincangan hangat di media sosial dan di beberapa media luar negeri. lantas bagaimana awalnya fenomena ini terjadi?

    Awal mula fenomena ini berawal dari aksi bocah-bocah di daerah Jawa Timur dalam memburu bunyi klakson bus yang terdengar 'telolet' dan merekamnya dengan telepon seluler.

    Kegiatan anak-anak tersebut murni hobi untuk mencari kepuasan bathin. Apalagi mendapat suara telolet yang unik dan sudah dimodifikasi.

    Dalam memburu telolet, mereka bergerombol dan rela menunggu lama.Ketika bus tiba,bocah-bocah tersebut akan mengacungkan jempol sambil berteriak ‘Pak Telolet Pak’ ada juga yang teriak ‘Om telolet Om’.

    Sebagian mereka juga ada yang sengaja menulis tulisan besar ‘Om Telolet’ agar dibaca oleh supir bus.Setelah mendapat suara telolet, mereka lalu memamerkan hasil buruan mereka dengan mengunggah rekamannya ke media sosial, mulai dari Facebook, YouTube dan lainnya.

    Aksi para bocah di Jawa Timur itu kemudian merambat ke Jawa tengah, Yogyakarta, bahkan sampai Jakarta.Saking menariknya, tak jarang orang dewasa juga ikut memburu suara klason telolet. Bahkan ada yang membuat komunitas pemburu telolet.

    Dilansir dari beberapa sumber, fenomena ini sudah terjadi sekitar lima sampai enam tahun lalu.

    Subscribe untuk up-date info unik lainnya setiap hari : Dunia Berita thanks
    Fenomena om telolet om masuk ke ranah internasional.
    Mulanya, video-video om telolet om ramai dibagikan di Facebook. Video itu direkam oleh seseorang yang melihat kegirangan anak-anak di pinggir jalan menanti datangnya bus antar-kota.

    Bunyi yang seakan menyebut kata telolet sendiri tak lain adalah bunyi klakson bus antar-kota. Anak-anak meminta si om sopir bus mengeluarkan bunyi telolet ketika melintas.

    Maka dari itu, ujung-ujungnya fenomena ini disebut om telolet om, mencontohkan permintaan anak-anak ke om sopir.

    Pengunggah video om telolet om hendak menyampaikan bahwa kebahagiaan bisa muncul dari hal-hal sederhana. Lama-kelamaan, banyak versi video om telolet om yang muncul dan jadi guyonan.

    Tak cuma om telolet om dari bus antar-kota, ada juga dari penjual es krim yang tak kalah menggelitik. Sementara itu, beberapa orang membuat video om telolet om versi pesawat.
    Lima Video Bus 'Om Telolet Om' terbaru Paling lucu & Terunik Tahun ini
    Demam Om Telolet Om semakin mewabah. Tidak hanya di Indonesia, tapi juga di luar negeri. Tantangan unik ini sangat digandrungi dari anak-anak hingga orang dewasa.

    Om Telolet Om merupakan tantangan di mana orang meminta sopir bus atau truk yang lewat untuk membunyikan klakson mereka yang biasanya berbunti 'telolet telolet.' Jika sopir mau melakukannya, misi dianggap sukses dan pelaku tantangan ini pun girang bukan kepalang.

    Video lucu Om Telolet Om tersebar di media sosial baik Instagram, Twitter, maupun Facebook. Dari begitu banyak video tantangan Om Telolet Om ini, berikut lima video terlucu
    Dunia berita
    Terimakasih atas kunjunganya
    Video Kompilasi Telolet Pilihan Terbaru Bulan Oktober 2016 - Telolet Bus Part 1, video kompilasi telolet terkeren pilihan, Telolet lagu cari jodoh, sepotong kayu, abang tukang bakso, jablay, ambilkan bulan Garuda Mas.

    #omteloletom
    #videoteloletom
    #videoteloletbus
    #OmTeloletdongOm

  • amazing!!!! Demam Om Telolet Om Sampai Keluar Negeri

    30

    .
    =====================================================
    Subscribe here :

  • Orang luar negeri demam om telolet om TERBARU

    10:06

    om telolet om ada juga yg bilang toilet om wkwk ada juga yang bilang tilolit om wkwk bule2 ini minta om telolet om, hhaa

  • Om Telolet Om Demam Telolet sampai luar negeri

    3:02

    demam telolet saat ini memang lagi viral disosmed, bahkan penyanyi dan Dj luar negeri,

    'Om telolet om' adalah sebuah teriakan yang biasa diucapkan oleh anak-anak di pinggir jalan ketika sebuah bus melintas dengan harapan sopir akan membunyikan klakson yang unik. Telolet telolet, begitu bunyinya.

  • Om Telolet Om Versi Tottenham Hotspur

    1:22

    Setelah sampai di Real Madrid, demam 'Om Telolet Om' kini sampai ke Inggris tepatnya ke klub asal London, Tottenham, dan mereka bahkan membuat meme 'Telolet' versi mereka sendiri.
    Dalam dua hari terakhir, demam 'Om Telolet Om' menjadi sangat viral di dunia maya. Semua platform media sosial, baik Twitter, Instagram, maupun Path, semua ramai berceloteh tentang 'Telolet' tersebut.
    Dan rupanya tak butuh waktu lama bagi demam itu untuk sampai ke luar negeri. Setelah Selasa (20/12/2016) kemarin ramai di tanah air, keesokan harinya tepatnya di hari Rabu (21/12/2016) ini, demam tersebut sudah mendunia.
    Sebelumnya, Real Madrid sudah menyapa penggemarnya di Indonesia dengan mengatakan: Halo Indonesia! Om Telolet OM. Kini, giliran Tottenham yang terkena demam tersebut.
    Klub tersebut menyapa para penggemarnya di tanah air dengan cara berbeda. Mereka membuat sebuah me me 'Om Telolet Om' versi mereka sendiri.
    Demam 'Om Telolet Om' ini sendiri sepertinya belum akan berakhir dalam waktu dekat. Apalagi demam itu sudah menjangkiti Madrid dan Spurs. Ada kemungkinan klub besar lainnya di Eropa juga akan terjangkiti demam ini.

  • OM TELOLET OM!! POLISI PUN IKUT

    1:43

    Keseruan polisi minta OM TELOLET OM

    'Om telolet om' mendadak jadi topik populer dunia di Twitter karena dicuitkan oleh DJ-DJ terkenal. Tapi dari mana klakson telolet bermula?
    Jika Anda membuka media sosial saat ini, linimasa Anda mungkin akan dipenuhi dengan guyonan lucu 'om telolet om'. Sebagian mulai mengeluh 'Aduh apa sih!' tapi sebagian lagi ikut dalam keriangannya.
    Tak ada yang bisa lepas dari jeratan 'om tolelot om', bahkan Donald Trump, presiden terpilih Amerika Serikat tak lepas dari serbuan orang-orang yang memintanya membunyikan klakson bus.
    Image caption
    Om telolet om, riuh media sosial yang 'nyampah' di kolom komentar Donald Trump.
    Jika Anda baru keluar dari pertapaan di gua terpencil nun jauh di sana, inilah cerita singkatnya.
    'Om telolet om' adalah sebuah teriakan yang biasa diucapkan oleh anak-anak di pinggir jalan ketika sebuah bus melintas dengan harapan sopir akan membunyikan klakson yang unik. Telolet telolet, begitu bunyinya.
    Ini mendadak jadi populer Selasa (20/12) malam setelah berbagai DJ terkenal mencuitkannya. Tapi sebelum itu, video-video lucu memperlihatkan orang-orang dewasa meminta 'telolet' ke supir bus sudah lebih dulu viral di Facebook. Tampaknya ada tren 'telolet challenge' dan 'demam telolet' yang sudah beberapa pekan menggerilya dari satu akun ke akun lain.
    Dalam video-video yang memancing tawa itu, terlihat ekspresi kegembiraan tersendiri ketika Anda berhasil meminta supir membunyikan klakson dengan lambaian tangan dan teriakan, Om telolet ommmmmm! beramai-ramai.
    Image caption
    William Sami Etienne Grigahcine, dikenal sebagai DJ Snake, adalah produser dan DJ Prancis.
    Image caption
    DJ terkenal Belanda, Martin Garrix.
    Image caption
    Anton Zaslavski, atau Zedd musisi dan DJ di Jerman.
    Hingga berita ini ditulis, 'om telolet om' sudah disebut 445.000 kali di Twitter (menjadi salah satu topik populer dunia) dan juga disinggung lebih dari 80.000 kali di Facebook.
    Fenomena Om telolet Om membuat saya gembira karena ternyata masih banyak orang asik di dunia ini. Seneng ya seneng aja gituuuu....., cuit fotografer @arbainrambey.
    Indonesia giving the world the best meme to close 2016 in the best possible way. OM TELOLET OM, kata yang lain. (red- Indonesia memberikan meme terbaik untuk menutup tahun 2016 dengan cara yang paling keren. OM TELOLET OM!)
    Lainnya memberi peringatan serius. Jangan sampai om telolet om diklaim oleh negara tetangga maka dari itu om tolong om @jokowi jadikan tanggal 21/12 sebagai libur hari telolet nasional.
    Siapa yang pertama?
    Image caption
    PO Efisiensi menamai klaksonnya 'tolelot', bukan 'telolet'.
    Tapi bagaimana telolet ini bermula? Siapa yang bertanggung jawab atas kegaduhan ini?
    Zaenal Arifin dari Bismania Community mengatakan bahwa bunyi klakson telolet sudah mulai terdengar satu dekade lalu. Klakson itu tidak spesif


    top video indonesia, video yang lagi heboh semoga happy,

    jangan lupa subscribe dan like yah,,,,

  • Lima Video Bus Om Telolet Om terbaru Paling lucu & Terunik Tahun ini

    2:41

    Lima Video Bus 'Om Telolet Om' terbaru Paling lucu & Terunik Tahun ini
    Demam Om Telolet Om semakin mewabah. Tidak hanya di Indonesia, tapi juga di luar negeri. Tantangan unik ini sangat digandrungi dari anak-anak hingga orang dewasa.

    Om Telolet Om merupakan tantangan di mana orang meminta sopir bus atau truk yang lewat untuk membunyikan klakson mereka yang biasanya berbunti 'telolet telolet.' Jika sopir mau melakukannya, misi dianggap sukses dan pelaku tantangan ini pun girang bukan kepalang.

    Video lucu Om Telolet Om tersebar di media sosial baik Instagram, Twitter, maupun Facebook. Dari begitu banyak video tantangan Om Telolet Om ini, berikut lima video terlucu

  • OM TELOLET OM MENDUNIA ARTIS LUAR NEGERI PUN IKUT DEMAM TELOLET

    4:36

    OM TELOLET OM MENDUNIA ( THE POWER OF OM TELOLET OM) ARTIS LUAR NEGERI PUN IKUT DEMAM TELOLET

  • demam om telolet om

    2:19

    demam om telolet om sampai ke luar negeri

  • Seru! Demam Telolet Juga Melanda Luar Negeri

    2:02

    Masuknya Om telolet om sebagai trending topic dunai rupanya membuat orang-orang di luar negeri ikut-ikutan bikin video telolet. Mulai dari Eropa, India, Jepang hingga Amerika.

  • Demam om telolet go internasional di tweet artis internasional

    3:02

    WOW diluar negri juga udah ada demam om telolet om (diakhir video coba lihat tepatnya dijepang)
    bagaimana menurutmu?

  • Kompilasi Artis Dunia Demam OM TELOLET OM #omteloletommendunia

    1:55

    'Om telolet om' mendadak jadi topik populer dunia di Twitter karena dicuitkan oleh DJ-DJ terkenal. Tapi dari mana klakson telolet bermula?
    Jika Anda membuka media sosial saat ini, linimasa Anda mungkin akan dipenuhi dengan guyonan lucu 'om telolet om'. Sebagian mulai mengeluh 'Aduh apa sih!' tapi sebagian lagi ikut dalam keriangannya.
    Tak ada yang bisa lepas dari jeratan 'om tolelot om', bahkan Donald Trump, presiden terpilih Amerika Serikat tak lepas dari serbuan orang-orang yang memintanya membunyikan klakson bus.
    Jika Anda baru keluar dari pertapaan di gua terpencil nun jauh di sana, inilah cerita singkatnya.
    'Om telolet om' adalah sebuah teriakan yang biasa diucapkan oleh anak-anak di pinggir jalan ketika sebuah bus melintas dengan harapan sopir akan membunyikan klakson yang unik. Telolet telolet, begitu bunyinya.
    Ini mendadak jadi populer Selasa (20/12) malam setelah berbagai DJ terkenal mencuitkannya. Tapi sebelum itu, video-video lucu memperlihatkan orang-orang dewasa meminta 'telolet' ke supir bus sudah lebih dulu viral di Facebook. Tampaknya ada tren 'telolet challenge' dan 'demam telolet' yang sudah beberapa pekan menggerilya dari satu akun ke akun lain.
    Dalam video-video yang memancing tawa itu, terlihat ekspresi kegembiraan tersendiri ketika Anda berhasil meminta supir membunyikan klakson dengan lambaian tangan dan teriakan, Om telolet ommmmmm! beramai-ramai.
    Hingga berita ini ditulis, 'om telolet om' sudah disebut 445.000 kali di Twitter (menjadi salah satu topik populer dunia) dan juga disinggung lebih dari 80.000 kali di Facebook.
    Fenomena Om telolet Om membuat saya gembira karena ternyata masih banyak orang asik di dunia ini. Seneng ya seneng aja gituuuu....., cuit fotografer @arbainrambey.
    Indonesia giving the world the best meme to close 2016 in the best possible way. OM TELOLET OM, kata yang lain. (red- Indonesia memberikan meme terbaik untuk menutup tahun 2016 dengan cara yang paling keren. OM TELOLET OM!)
    Lainnya memberi peringatan serius. Jangan sampai om telolet om diklaim oleh negara tetangga maka dari itu om tolong om @jokowi jadikan tanggal 21/12 sebagai libur hari telolet nasional.
    Tapi bagaimana telolet ini bermula? Siapa yang bertanggung jawab atas kegaduhan ini?
    Zaenal Arifin dari Bismania Community mengatakan bahwa bunyi klakson telolet sudah mulai terdengar satu dekade lalu. Klakson itu tidak spesifik dimiliki oleh jenis bus tertentu, melainkan hasil modifikasi yang dilakukan perusahan otobus (PO).
    Awalnya tiga corong, kemudian ada yang empat corong (lubang suara angin), bahkan ada yang enam lubang yang kemudian bunyinya dimodifikasi sesuai kreativitas, katanya. Konsepnya seperti nada dering monophonic ponsel, lagu-lagunya ondel-ondel, lagunya 'Jablay' Titi Kamal.
    Dia mengklaim bahwa kebiasaan meminta klakson itu dimulai dari kebiasaan para penggemar bus yang sering memotret bus. Sebagai balasan, supir bis biasanya kasih dim atau kasih klakson.
    Adalah perusahaan otobus Efisiensi yang pertama mempopulerkan klakson telolet tersebut, kata Zaenal.
    Manajer Komersil PO Efisiensi Syukron Wahyudi menceritakan bahwa sekitar 10 tahun lalu pemiliknya, Teuku Eri Rubiansah, pergi ke Arab Saudi dan mendengar bunyi klakson yang unik.
    Mendengar suara klakson di sana berbeda, dia memutuskan membeli untuk bisnya. Khususnya di bus reguler dari Cilacap Jogja, Purwokerto - Jogja, dan Purbalingga - Jogja.
    Tapi awalnya klakson ini ternyata malah direspons negatif karena suaranya yang dinilai terlalu keras. Sampai-sampai, pihak PO meminta sopir-sopir mereka tidak membunyikan klakson itu di tempat-tempat tertentu karena masyarakat tidak terima dengan bunyi itu, cerita Syukron.
    Mulai disukai tiga empat tahun terakhir karena mulai banyak PO-PO yang juga menggunakan. Di beberapa daerah tertentu malah orang-orang minta klaksonnya dibunyikan. Kita merasa bangga juga, karena bisa dibilang kita yang pertama yang pakai klakson tiga corong.
    Jadi, sudah merasa tertarik ikut 'tantangan telolet'? Sebelum Anda pergi ke ke pinggir jalan dan menanti bus idaman, ini bisa jadi pemanasan.

  • Wajib di simak !!!,om telolet om mendunia ,artis luar dan dalam negeri kena virusnya

    1:30

    Wajib di simak !!!,om telolet om mendunia ,artis luar dan dalam negeri kena virusnya

  • Om telolet om: Bus pertama yang membuat tren klakson ini mendunia

    4:35

    'Om telolet om' mendadak jadi topik populer dunia di Twitter karena dicuitkan oleh DJ-DJ terkenal. Tapi dari mana klakson telolet bermula?
    Jika Anda membuka media sosial saat ini, linimasa Anda mungkin akan dipenuhi dengan guyonan lucu 'om telolet om'. Sebagian mulai mengeluh 'Aduh apa sih!' tapi sebagian lagi ikut dalam keriangannya.
    Tak ada yang bisa lepas dari jeratan 'om tolelot om', bahkan Donald Trump, presiden terpilih Amerika Serikat tak lepas dari serbuan orang-orang yang memintanya membunyikan klakson bus.
    line
    donald trumpImage copyrightINSTAGRAM L DONALD TRUMP
    Image caption
    Om telolet om, riuh media sosial yang 'nyampah' di kolom komentar Donald Trump.
    line
    Jika Anda baru keluar dari pertapaan di gua terpencil nun jauh di sana, inilah cerita singkatnya.
    'Om telolet om' adalah sebuah teriakan yang biasa diucapkan oleh anak-anak di pinggir jalan ketika sebuah bus melintas dengan harapan sopir akan membunyikan klakson yang unik. Telolet telolet, begitu bunyinya.
    Ini mendadak jadi populer Selasa (20/12) malam setelah berbagai DJ terkenal mencuitkannya. Tapi sebelum itu, video-video lucu memperlihatkan orang-orang dewasa meminta 'telolet' ke supir bus sudah lebih dulu viral di Facebook. Tampaknya ada tren 'telolet challenge' dan 'demam telolet' yang sudah beberapa pekan menggerilya dari satu akun ke akun lain.
    Dalam video-video yang memancing tawa itu, terlihat ekspresi kegembiraan tersendiri ketika Anda berhasil meminta supir membunyikan klakson dengan lambaian tangan dan teriakan, Om telolet ommmmmm! beramai-ramai.
    line
    teloletImage copyrightTWITTER
    Image caption
    William Sami Etienne Grigahcine, dikenal sebagai DJ Snake, adalah produser dan DJ Prancis.
    teloletImage copyrightTWITTER
    Image caption
    DJ terkenal Belanda, Martin Garrix.
    zeddImage copyrightTWITTER
    Image caption
    Anton Zaslavski, atau Zedd musisi dan DJ di Jerman.
    line
    Hingga berita ini ditulis, 'om telolet om' sudah disebut 445.000 kali di Twitter (menjadi salah satu topik populer dunia) dan juga disinggung lebih dari 80.000 kali di Facebook.
    Fenomena Om telolet Om membuat saya gembira karena ternyata masih banyak orang asik di dunia ini. Seneng ya seneng aja gituuuu....., cuit fotografer @arbainrambey.
    Indonesia giving the world the best meme to close 2016 in the best possible way. OM TELOLET OM, kata yang lain. (red- Indonesia memberikan meme terbaik untuk menutup tahun 2016 dengan cara yang paling keren. OM TELOLET OM!)
    Lainnya memberi peringatan serius. Jangan sampai om telolet om diklaim oleh negara tetangga maka dari itu om tolong om @jokowi jadikan tanggal 21/12 sebagai libur hari telolet nasional.
    Siapa yang pertama?
    line
    teloletImage copyrightFACEBOOK L PO EFISIENSI
    Image caption
    PO Efisiensi menamai klaksonnya 'tolelot', bukan 'telolet'.
    line
    Tapi bagaimana telolet ini bermula? Siapa yang bertanggung jawab atas kegaduhan ini?
    Zaenal Arifin dari Bismania Community mengatakan bahwa bunyi klakson telolet sudah mulai terdengar satu dekade lalu. Klakson itu tidak spesifik dimiliki oleh jenis bus tertentu, melainkan hasil modifikasi yang dilakukan perusahan otobus (PO).
    Awalnya tiga corong, kemudian ada yang empat corong (lubang suara angin), bahkan ada yang enam lubang yang kemudian bunyinya dimodifikasi sesuai kreativitas, katanya. Konsepnya seperti nada dering monophonic ponsel, lagu-lagunya ondel-ondel, lagunya 'Jablay' Titi Kamal.
    Dia mengklaim bahwa kebiasaan meminta klakson itu dimulai dari kebiasaan para penggemar bus yang sering memotret bus. Sebagai balasan, supir bis biasanya kasih dim atau kasih klakson.
    Adalah perusahaan otobus Efisiensi yang pertama mempopulerkan klakson telolet tersebut, kata Zaenal.
    Manajer Komersil PO Efisiensi Syukron Wahyudi menceritakan bahwa sekitar 10 tahun lalu pemiliknya, Teuku Eri Rubiansah, pergi ke Arab Saudi dan mendengar bunyi klakson yang unik.
    Mendengar suara klakson di sana berbeda, dia memutuskan membeli untuk bisnya. Khususnya di bus reguler dari Cilacap Jogja, Purwokerto - Jogja, dan Purbalingga - Jogja.
    Tapi awalnya klakson ini ternyata malah direspons negatif karena suaranya yang dinilai terlalu keras. Sampai-sampai, pihak PO meminta sopir-sopir mereka tidak membunyikan klakson itu di tempat-tempat tertentu karena masyarakat tidak terima dengan bunyi itu, cerita Syukron.
    Mulai disukai tiga empat tahun terakhir karena mulai banyak PO-PO yang juga menggunakan. Di beberapa daerah tertentu malah orang-orang minta klaksonnya dibunyikan. Kita merasa bangga juga, karena bisa dibilang kita yang pertama yang pakai klakson tiga corong.
    Jadi, sudah merasa tertarik ikut 'tantangan telolet'? Sebelum Anda pergi ke ke pinggir jalan dan menanti bus idaman, ini bisa jadi pemanasan.

  • Fenomena Om Telolet Om Sampai Luar Negeri

    1:08

  • Video Asli Om Telolet Om Pertama kali diupload Paling Lucu !

    2:20

    Video Asli Om Telolet Om Pertama kali diupload Paling Lucu !

    Lima Video Bus 'Om Telolet Om' terbaru Paling lucu & Terunik Tahun ini
    Demam Om Telolet Om semakin mewabah. Tidak hanya di Indonesia, tapi juga di luar negeri. Tantangan unik ini sangat digandrungi dari anak-anak hingga orang dewasa.

    Om Telolet Om merupakan tantangan di mana orang meminta sopir bus atau truk yang lewat untuk membunyikan klakson mereka yang biasanya berbunti 'telolet telolet.' Jika sopir mau melakukannya, misi dianggap sukses dan pelaku tantangan ini pun girang bukan kepalang.

    Video lucu Om Telolet Om tersebar di media sosial baik Instagram, Twitter, maupun Facebook. Dari begitu banyak video tantangan Om Telolet Om ini, berikut lima video terlucu

    info lengkap kunjungi

  • Heboohhh !!! Demam Telolet di Jepang

    15

    Om Telolet Om

    Ternyata Demam Telolet sudah sampai jepang guys

    #demam telolet
    #telolet internasional
    #telolet di luar negeri
    #telolet di jepang
    #telolet mancanegara
    #telolet bus
    #telolet pesawat
    #telolet garuda mas

  • OM TELOLET OM - Lucu dan Ngeri Rahasia Pemburu Klakson Telolet Viral di Luar Negri #OmTeloletOm

    5:14

    Fenomena om telolet om masuk ke ranah internasional. Selebritas dunia seperti DJ Snake, Oliver Heldens, Hardwell, Zedd, hingga Martin Garrix beramai-ramai mengicaukan frasa om telolet om.
    Bahkan, Hardwell membuatkan versi om telolet om ala dirinya yang seakan-akan menjadi sopir bus. Kicauan para selebritas pun mengundang rasa penasaran dari netizen dunia yang tak paham maksud om telolet om.
    Di Indonesia sendiri, fenomena tersebut sudah mewabah sejak beberapa bulan lalu di internet. Namun, gara-gara masuk ranah global, netizen Twitter jadi lebih agresif membahasnya di dunia maya.
    OM TELOLET OM, BAGI TELOLETNYA OM, UNEKKE TELOLET OM..!! begitulah teriakan para anak pemburu dan perekam klakson bus telolet.


    Sumber Video OM TELOLET OM Paling Unik:

    Marshmello berburu telolet


    Polisi minta telolet


    Pengawalan Bis Telolet oleh polisi di Ngabul Jepara


    Festival Klakson Telolet


    OM TELOLET OM DJ REMIX by Firebeatz


    Telolet Parody Pesawat


    Om Telolet Om Hampir Tertabrak - Kecelakaan


    ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

    YtCrash atau Youtube CRASH menyajikan informasi berupa fakta di balik peristiwa dan kumpulan kejadian / feeds dan peristiwa unik yang terjadi di dunia. Video kumpulan ini telah melewati berbagai riset dan penelitian serta pengumpulan data berupa foto dan video dari berbagai sumber yang dikemas dengan cara countdown dan atau random.

    Channel Youtube CRASH juga berbagi informasi terbaru dan berita-berita yang menjadi viral di internet.

    Follow beberapa media sosial kami di:

    One click to subs :
    Official Channel :
    Fanpage Facebook :
    Twitter :
    Google+ :
    Official Blog :

    Terima kasih sudah menonton, Like, Follow dan subscribe anda sangat berarti bagi kami untuk menambah semangat membuat konten yang lebih bermanfaat.

  • Goyang !! OM TELOLET OM - Bahagia Itu Sederhana - New Palapa Live GO FUN Bojonegoro - SNP INDONESIA

    5:33

    OM TELOLET OM GOYANG HOLIC
    Seluruh dunia tampaknya tengah terjangkit demam “om telolet om”, sampai-sampai sejumlah klub besar Eropa memanfaatkan momentum tersebut dengan berkicau di media sosial.

    Di Indonesia, fenomena om telolet om sudah mewabah sejak beberapa bulan lalu. Namun, lantaran mewabah secara global, netizen membahasnya secara lebih agresif. Di antaranya dengan berkomentar di akun media sosial bintang lapangan hijau.

    Lima Video Bus 'Om Telolet Om' terbaru Paling lucu & Terunik Tahun ini
    Demam Om Telolet Om semakin mewabah. Tidak hanya di Indonesia, tapi juga di luar negeri. Tantangan unik ini sangat digandrungi dari anak-anak hingga orang dewasa.

    OM TELOLET OM... TOP 20 TELOLET INDONESIA PALING VIRAL DAN KOCAK Fenomena om telolet om masuk ke ranah ...

    OM TELOLET OM 🚌 📢 🎶#OmTeloletOm
    LIVE NEW PALAPA GO FUN BOJONEOGRO
    LOMBA JOGED HOLIC OM TELOLET OM
    DI Menangkan oleh Group SINGO MUDO
    Demam Om Telolet Om PokoPow Remix

    om telolet om adalah,
    om telolet om artinya,
    om telolet om dj snake,
    om telolet om meaning,
    om telolet om itu apa,
    om telolet om twitter,
    om telolet om jepara,
    om telolet om marshmallow
    om telolet om,
    om telolet om mendunia,
    om telolet om mp3,
    om telolet om means,
    om telolet om zedd
    om telolet om Marsmello
    What is OM TELOLET OM [explained]
    bus mania comunity,
    NEW PALLAPA LIVE PJR - CIREBON - GRAJAKAN BANYUWANGI - CEK SOUND BARENG AKIYO PJR SNP PGDK - YouTube
    New Pallapa Terbaru 2016 Libas Community - Sukolilo Pati New Pallapa 2016 - Libas Community Sukolilo pati Libas Community Sukolilo Pati SNP Indonesia
    new pallapa gery mahesa feat tasya
    Tasya feat Gerry New Pallapa - Birunya

    OM TELOLET OM - RIA RICIS BIKIN NGAKAK part1

  • OM TELOLET OM! Telolet Paling lucu Kamu Ngakak!

    3:33

    'Om telolet om' mendadak jadi topik populer dunia di Twitter karena dicuitkan oleh DJ-DJ terkenal. Tapi dari mana klakson telolet bermula?
    Jika Anda membuka media sosial saat ini, linimasa Anda mungkin akan dipenuhi dengan guyonan lucu 'om telolet om'. Sebagian mulai mengeluh 'Aduh apa sih!' tapi sebagian lagi ikut dalam keriangannya.
    Tak ada yang bisa lepas dari jeratan 'om tolelot om', bahkan Donald Trump, presiden terpilih Amerika Serikat tak lepas dari serbuan orang-orang yang memintanya membunyikan klakson bus.
    Image caption
    Om telolet om, riuh media sosial yang 'nyampah' di kolom komentar Donald Trump.
    Jika Anda baru keluar dari pertapaan di gua terpencil nun jauh di sana, inilah cerita singkatnya.
    'Om telolet om' adalah sebuah teriakan yang biasa diucapkan oleh anak-anak di pinggir jalan ketika sebuah bus melintas dengan harapan sopir akan membunyikan klakson yang unik. Telolet telolet, begitu bunyinya.
    Ini mendadak jadi populer Selasa (20/12) malam setelah berbagai DJ terkenal mencuitkannya. Tapi sebelum itu, video-video lucu memperlihatkan orang-orang dewasa meminta 'telolet' ke supir bus sudah lebih dulu viral di Facebook. Tampaknya ada tren 'telolet challenge' dan 'demam telolet' yang sudah beberapa pekan menggerilya dari satu akun ke akun lain.
    Dalam video-video yang memancing tawa itu, terlihat ekspresi kegembiraan tersendiri ketika Anda berhasil meminta supir membunyikan klakson dengan lambaian tangan dan teriakan, Om telolet ommmmmm! beramai-ramai.
    Image caption
    William Sami Etienne Grigahcine, dikenal sebagai DJ Snake, adalah produser dan DJ Prancis.
    Image caption
    DJ terkenal Belanda, Martin Garrix.
    Image caption
    Anton Zaslavski, atau Zedd musisi dan DJ di Jerman.
    Hingga berita ini ditulis, 'om telolet om' sudah disebut 445.000 kali di Twitter (menjadi salah satu topik populer dunia) dan juga disinggung lebih dari 80.000 kali di Facebook.
    Fenomena Om telolet Om membuat saya gembira karena ternyata masih banyak orang asik di dunia ini. Seneng ya seneng aja gituuuu....., cuit fotografer @arbainrambey.
    Indonesia giving the world the best meme to close 2016 in the best possible way. OM TELOLET OM, kata yang lain. (red- Indonesia memberikan meme terbaik untuk menutup tahun 2016 dengan cara yang paling keren. OM TELOLET OM!)
    Lainnya memberi peringatan serius. Jangan sampai om telolet om diklaim oleh negara tetangga maka dari itu om tolong om @jokowi jadikan tanggal 21/12 sebagai libur hari telolet nasional.
    Siapa yang pertama?
    Image caption
    PO Efisiensi menamai klaksonnya 'tolelot', bukan 'telolet'.
    Tapi bagaimana telolet ini bermula? Siapa yang bertanggung jawab atas kegaduhan ini?
    Zaenal Arifin dari Bismania Community mengatakan bahwa bunyi klakson telolet sudah mulai terdengar satu dekade lalu. Klakson itu tidak spesifik dimiliki oleh jenis bus tertentu, melainkan hasil modifikasi yang dilakukan perusahan otobus (PO).
    Awalnya tiga corong, kemudian ada yang empat corong (lubang suara angin), bahkan ada yang enam lubang yang kemudian bunyinya dimodifikasi sesuai kreativitas, katanya. Konsepnya seperti nada dering monophonic ponsel, lagu-lagunya ondel-ondel, lagunya 'Jablay' Titi Kamal.
    Dia mengklaim bahwa kebiasaan meminta klakson itu dimulai dari kebiasaan para penggemar bus yang sering memotret bus. Sebagai balasan, supir bis biasanya kasih dim atau kasih klakson.
    Adalah perusahaan otobus Efisiensi yang pertama mempopulerkan klakson telolet tersebut, kata Zaenal.
    Manajer Komersil PO Efisiensi Syukron Wahyudi menceritakan bahwa sekitar 10 tahun lalu pemiliknya, Teuku Eri Rubiansah, pergi ke Arab Saudi dan mendengar bunyi klakson yang unik.
    Mendengar suara klakson di sana berbeda, dia memutuskan membeli untuk bisnya. Khususnya di bus reguler dari Cilacap Jogja, Purwokerto - Jogja, dan Purbalingga - Jogja.
    Tapi awalnya klakson ini ternyata malah direspons negatif karena suaranya yang dinilai terlalu keras. Sampai-sampai, pihak PO meminta sopir-sopir mereka tidak membunyikan klakson itu di tempat-tempat tertentu karena masyarakat tidak terima dengan bunyi itu, cerita Syukron.
    Mulai disukai tiga empat tahun terakhir karena mulai banyak PO-PO yang juga menggunakan. Di beberapa daerah tertentu malah orang-orang minta klaksonnya dibunyikan. Kita merasa bangga juga, karena bisa dibilang kita yang pertama yang pakai klakson tiga corong.
    Jadi, sudah merasa tertarik ikut 'tantangan telolet'? Sebelum Anda pergi ke ke pinggir jalan dan menanti bus idaman, ini bisa jadi pemanasan.

  • TV Bule Luar Negeri Memberitakan Om Telolet Om | Wow banget Kan

    1:25

    SUBSCRIBE DONG !! hEHEHE
    Telolet .... Telolet
    Ini di TV Bule Lainnya Lagi : goo.gl/fWJUyc

  • desc

    Kompilasi Video OM TELOLET OM versi Indonesia dan Luar Negeri - KOCAK ABIS

    15:11

    Om telolet om' mendadak jadi topik populer dunia di Twitter karena dicuitkan oleh DJ-DJ terkenal. Tapi dari mana klakson telolet bermula?

    Jika Anda membuka media sosial saat ini, linimasa Anda mungkin akan dipenuhi dengan guyonan lucu 'om telolet om'. Sebagian mulai mengeluh 'Aduh apa sih!' tapi sebagian lagi ikut dalam keriangannya.

    Tak ada yang bisa lepas dari jeratan 'om tolelot om', bahkan Donald Trump, presiden terpilih Amerika Serikat tak lepas dari serbuan orang-orang yang memintanya membunyikan klakson bus.
    Image copyright Instagram l Donald Trump
    Image caption Om telolet om, riuh media sosial yang 'nyampah' di kolom komentar Donald Trump.

    Jika Anda baru keluar dari pertapaan di gua terpencil nun jauh di sana, inilah cerita singkatnya.

    'Om telolet om' adalah sebuah teriakan yang biasa diucapkan oleh anak-anak di pinggir jalan ketika sebuah bus melintas dengan harapan sopir akan membunyikan klakson yang unik. Telolet telolet, begitu bunyinya.

    Ini mendadak jadi populer Selasa (20/12) malam setelah berbagai DJ terkenal mencuitkannya. Tapi sebelum itu, video-video lucu memperlihatkan orang-orang dewasa meminta 'telolet' ke supir bus sudah lebih dulu viral di Facebook. Tampaknya ada tren 'telolet challenge' dan 'demam telolet' yang sudah beberapa pekan menggerilya dari satu akun ke akun lain.

    Dalam video-video yang memancing tawa itu, terlihat ekspresi kegembiraan tersendiri ketika Anda berhasil meminta supir membunyikan klakson dengan lambaian tangan dan teriakan, Om telolet ommmmmm! beramai-ramai.
    Image copyright TWITTER
    Image caption William Sami Etienne Grigahcine, dikenal sebagai DJ Snake, adalah produser dan DJ Prancis.
    Image copyright TWITTER
    Image caption DJ terkenal Belanda, Martin Garrix.
    Image copyright TWITTER
    Image caption Anton Zaslavski, atau Zedd musisi dan DJ di Jerman.

    Hingga berita ini ditulis, 'om telolet om' sudah disebut 445.000 kali di Twitter (menjadi salah satu topik populer dunia) dan juga disinggung lebih dari 80.000 kali di Facebook.

    Fenomena Om telolet Om membuat saya gembira karena ternyata masih banyak orang asik di dunia ini. Seneng ya seneng aja gituuuu....., cuit fotografer @arbainrambey.

    Indonesia giving the world the best meme to close 2016 in the best possible way. OM TELOLET OM, kata yang lain. (red- Indonesia memberikan meme terbaik untuk menutup tahun 2016 dengan cara yang paling keren. OM TELOLET OM!)

    Lainnya memberi peringatan serius. Jangan sampai om telolet om diklaim oleh negara tetangga maka dari itu om tolong om @jokowi jadikan tanggal 21/12 sebagai libur hari telolet nasional.
    Siapa yang pertama?
    Image copyright FACEBOOK l PO EFISIENSI
    Image caption PO Efisiensi menamai klaksonnya 'tolelot', bukan 'telolet'.

    Tapi bagaimana telolet ini bermula? Siapa yang bertanggung jawab atas kegaduhan ini?

    Zaenal Arifin dari Bismania Community mengatakan bahwa bunyi klakson telolet sudah mulai terdengar satu dekade lalu. Klakson itu tidak spesifik dimiliki oleh jenis bus tertentu, melainkan hasil modifikasi yang dilakukan perusahan otobus (PO).

    Awalnya tiga corong, kemudian ada yang empat corong (lubang suara angin), bahkan ada yang enam lubang yang kemudian bunyinya dimodifikasi sesuai kreativitas, katanya. Konsepnya seperti nada dering monophonic ponsel, lagu-lagunya ondel-ondel, lagunya 'Jablay' Titi Kamal.

    Dia mengklaim bahwa kebiasaan meminta klakson itu dimulai dari kebiasaan para penggemar bus yang sering memotret bus. Sebagai balasan, supir bis biasanya kasih dim atau kasih klakson.

    Adalah perusahaan otobus Efisiensi yang pertama mempopulerkan klakson telolet tersebut, kata Zaenal.

    Manajer Komersil PO Efisiensi Syukron Wahyudi menceritakan bahwa sekitar 10 tahun lalu pemiliknya, Teuku Eri Rubiansah, pergi ke Arab Saudi dan mendengar bunyi klakson yang unik.

    Mendengar suara klakson di sana berbeda, dia memutuskan membeli untuk bisnya. Khususnya di bus reguler dari Cilacap Jogja, Purwokerto - Jogja, dan Purbalingga - Jogja.

    Tapi awalnya klakson ini ternyata malah direspons negatif karena suaranya yang dinilai terlalu keras. Sampai-sampai, pihak PO meminta sopir-sopir mereka tidak membunyikan klakson itu di tempat-tempat tertentu karena masyarakat tidak terima dengan bunyi itu, cerita Syukron.

    Mulai disukai tiga empat tahun terakhir karena mulai banyak PO-PO yang juga menggunakan. Di beberapa daerah tertentu malah orang-orang minta klaksonnya dibunyikan. Kita merasa bangga juga, karena bisa dibilang kita yang pertama yang pakai klakson tiga corong.

    Jadi, sudah merasa tertarik ikut 'tantangan telolet'? Sebelum Anda pergi ke ke pinggir jalan dan menanti bus idaman, ini bisa jadi pemanasan.

  • Luar negeri juga demam om telolet om

    1:09

    Bule Jowo Channel Demam Om Telolet Om !

  • desc

    What is om telolet om? / Apa itu Om Telolet Om ???

    5:48

    Sebenarnya apa itu Om telolet om, bahkan semua orang demam akan Om telolet Om sampai keluar negeri,
    Tp ada jg yg tdk suka dgn fenomena Om telolet Om ini.

  • Om Telolet Om-DJ SODA remix yang bikin kamu gak nahan buat goyang! | deejaysoda

    37

    telolet remix by dj soda

    OM TELOLET OM jadi perbincangan dunia. tagar#omteloletom jadi trending topic dunia. namyak sekali artis luar negeri yang bereaksi pada demam telolet ini. Mengapa 'telolet' jadi trending ? hal ini dipicu oleh orang indonesia yang sering komen om telolet om di instagram atau di twitter. Nah, ternyata dj soda juga bereaksi loh ! dj soda memberikan reaksi nya terhadap ''om telolet om'' dengan mengupload sebuah video di insagram dengan caption here my reaction to ''om telolet om

    ----------------------------------------------------------------------------------------------------

    Garuda Viral TV adalah saluran yang berisi video viral, video aneh, video unik, video menarik, dan video inspiratif yang berasal dari seluruh dunia.
    Garuda Viral TV Akan selalu berusaha untuk memberikan konten yang menarik kepada seluruh langganan saluran ini. Kami akan bekerja lebih baik dan lebih baik lagi.
    Layaknya moto kita #ThereIsNoEagleButGaruda, Kita akan membuktikan kepada dunia bahwa indonesia bisa maju layaknya sang garuda yang gagah perkasa.
    Mari berlangganan saluran kami, dengan cara klik subscribe. Jangan lupa juga untuk like, comment, share.

    -----------------------------------------------------------------------------------------------------------
    special thanks to (CREDIT) :

    *intro
    I CAN'T FIND MUSIC IN THIS INTRO, BUT I AM SURE ITS FREE. SO, IF YOURE A CREATOR OF THE MUSIC PLS EMAIL ME ON:
    [email protected]

    *outro
    Creator - Editors Depot
    Download -

  • GILA BRO, OM TELOLET OM SUDAH ADA DILUAR NEGERI BRO. NEW YORK, AMERIKA

    3:22

    Tidak hanya di indonesia, Diluar negeri pun sudah mulai ikut tertular demam om telolet om, contohnya di NewYork ini. Coba liat deh videonya.

    Jangan lupa subscribe, like, comment and share ya.

  • Om telolet om semakin viral di Luar Negeri Marshmellow, DJ Snake, Zedd benar-benar akan membuat....

    2:22

    Berita #OmTeloletOm Ini yang ini juga gk kalah heboh ..

  • OM TELOLET OM FIRAL SAMPAI KE LUAR NEGERI..GILAAA

    5:15

    OM TELOLET OM SAMPAI KE LUAR NEGERI..GILAAA
    OM TELOLET OM SAMPAI KE LUAR NEGERI..GILAAA
    OM TELOLET OM SAMPAI KE LUAR NEGERI..GILAAA

  • Om Telolet Om - Klub klub sepak bola dan pembalap motogp sampai tau

    2:09

    Demam om telolet om berasal dari suara khas bus-bus antar daerah yang ada di Indonesia. Awalnya dari kesenangan anak-anak Indonesia, khususnya di pulau Jawa. Dengan menggunakan papan atau kardus bertuliskan om telolet om sebagai tanda permintaan kepada supir bus yang sedang melintas untuk membunyikan klaksonnya. Mereka tertawa dan berteriak gembira setiap kali mereka berhasil membujuk supir untuk membunyikan klaksonnya yang memang bunyinya terdengar seperti telolet-telolet.

    Tren om telolet om yang tadinya hanya menjadi kesenangan anak-anak kecil, sekarang sudah turut diramaikan oleh anak-anak remaja dan dewasa. Tidak sampai disitu, beberapa hari belakangan ini, om telolet om pun sudah mulai terkenal sampai ke luar negeri, dan menarik perhatian klub-klub sepak bola dan pembalap motogp.

    Atlit dan klub sepak bola yang turut meramaikan trend om telolet om ini antara lain adalah Christiano Ronaldo, Liverpool, Manchester City, Real Madrid, Barca, Intermilan, Totenham Hotspurs, Bayern Munchen. Dan dari motogp ada Marc Marques. Dengan menggunakan sosial media, mereka mengunggah foto mereka dengan menyertakan om tolelot om dan juga bendera Indonesia atau tagar Indonesia.

  • Pemburu Telolet Sampai Luar Negeri - OM TELOLET OM

    6:42

    Pemburu Telolet Sampai Luar Negeri - OM TELOLET OM

  • desc

    Keren!!! OM TELOLET OM versi luar negri Terbaru dan terlucu

    2:39

    Thank you please subscribe

  • MANTAP!! Dari Indonesia, Om Telolet Om Mendunia Jadi Trending Topik

    11:42

    Klakson menggelikan “Om Telolet Om” yang dibunyikan bus lokal di Indonesia dalam sekejap viral di media sosial seluruh dunia. Warga dunia dibuat penasaran apa arti dari kalimat misterius ”Om Telolet Om” itu.

    Kalimat dari bunyi klakson itu telah digunakan 790.000 kali di Twitter sejak Selasa lalu. Uniknya, para disc jockey (DJ) dunia ikut mempopulerkan bunyi klakson bus Indonesia itu dalam berbagai video. Banyak dari mereka menjadikan bunyi klakson itu menjadi musik tari.

    Secara harfiah, “Om Telolet Om” adalah bunyi panggilan untuk “om” atau “paman” yang berada di pinggir-pinggir jalan ketika bus pengguna klakson itu melintas. Namun, arti dari “telolet” masih misterius.

    Kalimat menggelikan itu juga menghiasi timeline (lini masa) media sosial presiden terpilih Amerika Serikat (AS) Donald Trump. Hal itu terjadi setelah orang-orang iseng menyerukan Trump ikut membunyikan klakson “Om Tolelot Om”.

    Di Facebook, kalimat menggelikan klakson bus lokal Indonesia itu sudah disinggung lebih dari 80 ribu kali. Yang mengggelikan lagi, ada netizen yang iseng meminta Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadikan tanggal 21 Desember sebagai hari libur “telolet nasional”.

    Pengguna akun @MartinGarrix dari Amstelveen, Belanda menulis: “Apa itu Om Telolet Om?”. Tweet itu di-retweet 27.242 kali.

    DJ Snake melalui akun Twitter @djsnake menulis; “Om Telolet om” yang di-retweet 22.970 kali.

    Pengguna akun Twitter @Bassjackers menulis; Wtf adalah OM TELOLET OM? Pada 20 Desember 2016, dan telah di-retweet 1.192 kali.

    Pengguna akun Twitter @LaidbackLuke dibuat pensaran dengan menulis; Apa-apaan ini, Toilet Om Om??! Tweet pada 21 Desember 2016 itu telah di-retweet dan di-like ratusan kali.

    Sedangkan pengguna akun Twitter @OliverHeldens mengira kalimat misterius dari klakson bus Indonesia itu terkait makanan. ”Apa 'Om Telolet Om'? Ketika saya membacanya saya pikir telur dadar/telur,” tulis dia.

    'Om telolet om' mendadak jadi topik populer dunia di Twitter karena dicuitkan oleh DJ-DJ terkenal. Tapi dari mana klakson telolet bermula?
    Jika Anda membuka media sosial saat ini, linimasa Anda mungkin akan dipenuhi dengan guyonan lucu 'om telolet om'. Sebagian mulai mengeluh 'Aduh apa sih!' tapi sebagian lagi ikut dalam keriangannya.
    Tak ada yang bisa lepas dari jeratan 'om tolelot om', bahkan Donald Trump, presiden terpilih Amerika Serikat tak lepas dari serbuan orang-orang yang memintanya membunyikan klakson bus.
    Image caption
    Om telolet om, riuh media sosial yang 'nyampah' di kolom komentar Donald Trump.
    Jika Anda baru keluar dari pertapaan di gua terpencil nun jauh di sana, inilah cerita singkatnya.
    'Om telolet om' adalah sebuah teriakan yang biasa diucapkan oleh anak-anak di pinggir jalan ketika sebuah bus melintas dengan harapan sopir akan membunyikan klakson yang unik. Telolet telolet, begitu bunyinya.
    Ini mendadak jadi populer Selasa (20/12) malam setelah berbagai DJ terkenal mencuitkannya. Tapi sebelum itu, video-video lucu memperlihatkan orang-orang dewasa meminta 'telolet' ke supir bus sudah lebih dulu viral di Facebook. Tampaknya ada tren 'telolet challenge' dan 'demam telolet' yang sudah beberapa pekan menggerilya dari satu akun ke akun lain.
    Dalam video-video yang memancing tawa itu, terlihat ekspresi kegembiraan tersendiri ketika Anda berhasil meminta supir membunyikan klakson dengan lambaian tangan dan teriakan, Om telolet ommmmmm! beramai-ramai.
    Image caption
    William Sami Etienne Grigahcine, dikenal sebagai DJ Snake, adalah produser dan DJ Prancis.
    Image caption
    DJ terkenal Belanda, Martin Garrix.
    Image caption
    Anton Zaslavski, atau Zedd musisi dan DJ di Jerman.
    Hingga berita ini ditulis, 'om telolet om' sudah disebut 445.000 kali di Twitter (menjadi salah satu topik populer dunia) dan juga disinggung lebih dari 80.000 kali di Facebook.
    Fenomena Om telolet Om membuat saya gembira karena ternyata masih banyak orang asik di dunia ini. Seneng ya seneng aja gituuuu....., cuit fotografer @arbainrambey.
    Indonesia giving the world the best meme to close 2016 in the best possible way. OM TELOLET OM, kata yang lain. (red- Indonesia memberikan meme terbaik untuk menutup tahun 2016 dengan cara yang paling keren. OM TELOLET OM!)
    Lainnya memberi peringatan serius. Jangan sampai om telolet om diklaim oleh negara tetangga maka dari itu om tolong om @jokowi jadikan tanggal 21/12 sebagai libur hari telolet nasional.
    Siapa yang pertama?
    Image caption
    PO Efisiensi menamai klaksonnya 'tolelot', bukan 'telolet'.
    Tapi bagaimana telolet ini bermula? Siapa yang bertanggung jawab atas kegaduhan ini?
    Zaenal Arifin dari Bismania Community mengatakan bahwa bunyi klakson telolet sudah mulai terdengar satu dekade lalu. Klakson itu tidak spesifik dimiliki oleh jenis bus tertentu, melainkan hasil modifikasi yang dilakukan perusahan otobus (PO).
    Awalnya tiga corong, kemudian ada yang empat corong (lubang suara angin), bahkan ada yang enam lubang yang kemudian bunyinya dimodifikasi sesuai kreativitas, katanya. Konsepnya seperti nada dering

  • Om Telolet Om - Klakson Telolet Versi Luar Negeri

    1:24

    Om Telolet Om - Klakson Telolet Versi Luar Negeri ( Pakistan )

  • Fenomena OM TELOLET OM Kini Yang Mendunia

    10:07

    Kompilasi Fenomena OM TELOLET OM Kini Yang Mendunia.
    Kompilasi Demam OM TELOLET OM bikin Heboh Dunia Maya.

    Indonesia menjadi sorotan dunia. Fenomena ‘Om Telolet Om’ menjadi perbincangan hangat di media sosial dan di beberapa media luar negeri. lantas bagaimana awalnya fenomena ini terjadi?
    Awal mula fenomena ini berawal dari aksi bocah-bocah tanggung di daerah Jawa Timur dalam memburu bunyi klakson bus yang terdengar 'telolet' dan merekamnya dengan telepon seluler.
    Kegiatan anak-anak tersebut murni hobi untuk mencari kepuasan bathin. Apalagi mendapat suara telolet yang unik dan sudah dimodifikasi.
    Dalam memburu telolet, mereka bergerombol dan rela menunggu lama. Ketika bus tiba, bocah-bocah tersebut akan mengacungkan jempol sambil berteriak ‘Pak Telolet Pak’ ada juga yang teriak ‘Om telolet Om’. Sebagian mereka juga ada yang sengaja menulis tulisan besar ‘Om Telolet’ agar dibaca oleh supir bus.
    Sejumlah nama

  • Inilah Asal Usul Fenomena Om Telolet Om Yang Mendunia Ternyata...

    2:02

    Indonesia sedang menjadi sorotan dunia. Fenomena ‘Om Telolet Om’ menjadi perbincangan hangat di media sosial dan di beberapa media luar negeri. lantas bagaimana awalnya fenomena ini terjadi?

    Awal mula fenomena ini berawal dari aksi bocah-bocah di daerah Jawa Timur dalam memburu bunyi klakson bus yang terdengar 'telolet' dan merekamnya dengan telepon seluler.

    Kegiatan anak-anak tersebut murni hobi untuk mencari kepuasan bathin. Apalagi mendapat suara telolet yang unik dan sudah dimodifikasi.

    Dalam memburu telolet, mereka bergerombol dan rela menunggu lama.Ketika bus tiba,bocah-bocah tersebut akan mengacungkan jempol sambil berteriak ‘Pak Telolet Pak’ ada juga yang teriak ‘Om telolet Om’.

    Sebagian mereka juga ada yang sengaja menulis tulisan besar ‘Om Telolet’ agar dibaca oleh supir bus.Setelah mendapat suara telolet, mereka lalu memamerkan hasil buruan mereka dengan mengunggah rekamannya ke media sosial, mulai dari Facebook, YouTube dan lainnya.

    Aksi para bocah di Jawa Timur itu kemudian merambat ke Jawa tengah, Yogyakarta, bahkan sampai Jakarta.Saking menariknya, tak jarang orang dewasa juga ikut memburu suara klason telolet. Bahkan ada yang membuat komunitas pemburu telolet.

    Dilansir dari beberapa sumber, fenomena ini sudah terjadi sekitar lima sampai enam tahun lalu.

    Subscribe untuk up-date info unik lainnya setiap hari :

  • Ketika Om Telolet Om sampai ke telinga Donald Trump, Artis Korea dan Artis Eropa

    2:21

    Demam om telolet om viral di medsos instagram twitter hingga menjadi trending topik dunia,bahkan akun instagram donald trump heboh dibanjiri om telolet om, artis korea Exo dan artis eropa pun juga gak luput dari imbas om telolet om, sampai michelle ballack and ali shimpson bingung karena om telolet om, dj terkenal dunia pun ikut meraimaikan om telolet om
    Lucu, heboh dan hanya terjadi di Indonesia

    Thanks for watching

  • Ahok keracunan Om Telolet Om yang viral sampai luar negeri

    11:24

    Ahok keracunan Om Telolet Om yang viral sampai luar negeri. Calon Gubernur DKI Petahana Ahok ikut keracunan demam Om telolet om yang lagi cetar membahenol seantero Indonesia. Bukan hanya dalam negeri, kreativitas anak bangsa ini juga digembor-gemborkan hingga di Eropa dan Amerika. All Indonesian send me messages all saying om telolet om, which I don’t know yet what it mean. Kata salah satu vlogger Amerika. Namun fenomena telolet ini juga mengandung bahaya dan resiko, bisa saja anak-anak dipinggir jalan tersambar kendaraan lain, juga masalah kemacetan karena selfie di depan bus di tengah jalan. Mari berbahagia om telolet om dengan aman dan nyaman

    Om telolet om, telolet, om telolet om bus, bus telolet, telolet pesawat, telolet angkot, ahok, basuki tjahaja purnama, kasus ahok, sidang ahok, ahok terbaru, save ahok, bela ahok, ahok djarot, kampanye ahok, rumah lembang, fpi terbaru, habib rizieq, front pembela islam, ahok vs fpi, pilkada, dki, jakarta, 2017, pilkada dki 2017, pilkada 2017, pilkada terbaru, Om telolet om, telolet, om telolet om bus, bus telolet, telolet pesawat, telolet angkot, ahok, basuki tjahaja purnama, kasus ahok, sidang ahok, ahok terbaru, save ahok, bela ahok, ahok djarot, kampanye ahok, rumah lembang, fpi terbaru, habib rizieq, front pembela islam, ahok vs fpi, pilkada, dki, jakarta, 2017, pilkada dki 2017, pilkada 2017, pilkada terbaru, Om telolet om, telolet, om telolet om bus, bus telolet, telolet pesawat, telolet angkot, ahok, basuki tjahaja purnama, kasus ahok, sidang ahok, ahok terbaru, save ahok, bela ahok, ahok djarot, kampanye ahok, rumah lembang, fpi terbaru, habib rizieq, front pembela islam, ahok vs fpi, pilkada, dki, jakarta, 2017, pilkada dki 2017, pilkada 2017, pilkada terbaru, Om telolet om, telolet, om telolet om bus, bus telolet, telolet pesawat, telolet angkot, ahok, basuki tjahaja purnama, kasus ahok, sidang ahok, ahok terbaru, save ahok, bela ahok, ahok djarot, kampanye ahok, rumah lembang, fpi terbaru, habib rizieq, front pembela islam, ahok vs fpi, pilkada, dki, jakarta, 2017, pilkada dki 2017, pilkada 2017, pilkada terbaru, Om telolet om, telolet, om telolet om bus, bus telolet, telolet pesawat, telolet angkot, ahok, basuki tjahaja purnama, kasus ahok, sidang ahok, ahok terbaru, save ahok, bela ahok, ahok djarot, kampanye ahok, rumah lembang, fpi terbaru, habib rizieq, front pembela islam, ahok vs fpi, pilkada, dki, jakarta, 2017, pilkada dki 2017, pilkada 2017, pilkada terbaru, Om telolet om, telolet, om telolet om bus, bus telolet, telolet pesawat, telolet angkot, ahok, basuki tjahaja purnama, kasus ahok, sidang ahok, ahok terbaru, save ahok, bela ahok, ahok djarot, kampanye ahok, rumah lembang, fpi terbaru, habib rizieq, front pembela islam, ahok vs fpi, pilkada, dki, jakarta, 2017, pilkada dki 2017, pilkada 2017, pilkada terbaru, Om telolet om, telolet, om telolet om bus, bus telolet, telolet pesawat, telolet angkot, ahok, basuki tjahaja purnama, kasus ahok, sidang ahok, ahok terbaru, save ahok, bela ahok, ahok djarot, kampanye ahok, rumah lembang, fpi terbaru, habib rizieq, front pembela islam, ahok vs fpi, pilkada, dki, jakarta, 2017, pilkada dki 2017, pilkada 2017, pilkada terbaru, Om telolet om, telolet, om telolet om bus, bus telolet, telolet pesawat, telolet angkot, ahok, basuki tjahaja purnama, kasus ahok, sidang ahok, ahok terbaru, save ahok, bela ahok, ahok djarot, kampanye ahok, rumah lembang, fpi terbaru, habib rizieq, front pembela islam, ahok vs fpi, pilkada, dki, jakarta, 2017, pilkada dki 2017, pilkada 2017, pilkada terbaru,

    Subscribe channel nopir sekarang:
    Judul & Gambar selalu sama dengan isi video nopir.
    Gak usah pusing lagi sama SPAMMER, cukup subs nopir!!
    PENTING:
    1. Mohon gunakan kata sopan dalam komentar, hargai diri sendiri
    2. Mohon memperhatikan kegiatan online berdasar UU ITE 2008
    3. Mohon maaf komentar mengandung tautan/link akan dihapus
    Twitter nopir:
    Admin Nopir

  • om telolet om BUS KOREA

    1:40

    bus korea teRNyata telolet

    띤띤 해 주세요

    om telolet om, korea vlog, trending topik,

    Video Bus 'Om Telolet Om' terbaru Paling lucu & Terunik Tahun ini
    Demam Om Telolet Om semakin mewabah. Tidak hanya di Indonesia, tapi juga di luar negeri. Tantangan unik ini sangat digandrungi dari anak-anak hingga orang dewasa.

    Om Telolet Om merupakan tantangan di mana orang meminta sopir bus atau truk yang lewat untuk membunyikan klakson mereka yang biasanya berbunti 'telolet telolet.' Jika sopir mau melakukannya, misi dianggap sukses dan pelaku tantangan ini pun girang bukan kepalang.

    Video lucu Om Telolet Om tersebar di media sosial baik Instagram, Twitter, maupun Facebook. Dari begitu banyak video tantangan Om Telolet Om ini, berikut lima video terlucu

  • desc

    ini dia artis luar negeri yang ikutan demam Om Telolet Om di Twitter

    1:53

    Demam Om Telolet Om tidak hanya melanda dalam negeri tapi artis luar negeri pun ikut meramaikan demam Om Telolet Om

  • Demam TELOLET Aksi Lucu Pak Polisi Om TELOLET Om

    44

  • Demam Om Telolet Om Sampai Ke Real Madrid | World Trending Topic

    58

    Tonton & Saksikan Terus Video Terbaru Tentang Sepakbola Indonesia maupun Mancanegara di IndoFotBall HD. SUBSCRIBE Channelnya untuk Menampilkan Video-video terbaru di Beranda anda.

    Dilarang Komen yg Mengandung SARA, Rasis & Porno Yaa...
    (Jika melanggar komen akan dihapus)

    Jangan lupa Like,Komen & SUBSCRIBE
    Like,Komen & SUBSCRIBE,Like,Komen & SUBSCRIBE,Like,Komen & SUBSCRIBE,Like,Komen & SUBSCRIBE,Like,Komen & SUBSCRIBE,Like,Komen & SUBSCRIBE,Like,Komen & SUBSCRIBE,Like,Komen & SUBSCRIBE,Like,Komen & SUBSCRIBE

  • NGAKAK !!! Polisi Demam Om Telolet Om

    13

    Polisi Demam Om Telolet Om

    #demam telolet #telolet internasional #telolet di luar negeri #telolet di jepang #telolet mancanegara #telolet bus #telolet pesawat #telolet garuda mas

  • desc

    OM TELOLET OM MESSI dan CRISTIANO RONALDO IKUTAN

    1:44

    Saksikan Lensa Olahraga , Program yang menyajikan Informasi dunia Olahraga dari dalam maupun Luar Negeri hanya di ANTV

  • TERHEBOH !! Kumpulan Aksi Para Pemburu OM TELOLET OM Dalam Negeri dan Luar Negeri

    10:15

    OM TELOLET OM semakin mendunia , tidak hanya dalam negeri, di luar negeri pun OM TELOLET OM semakin populer. berikut kumpulan OMTELOLET OM

Share Playlist





Advertisements